Materi Photoshop dalam blog ini sudah pindah dan dilanjutkan ke Belajar Tutorial Photoshop. Komentar dan pembahasan tentang Photoshop juga akan diteruskan di sana. Informasi lebih lanjut tentang kepindahan ini bisa dibaca di sini. Untuk selanjutnya, blog ini akan diisi dengan artikel-artikel dengan materi bahasan lain.

Jumat, 11 Juli 2008

Menambah 2 kolom di bawah post

Barusan selesai mencoba menambah 2 kolom dibawah post. Kalau dilihat di halaman Depan (home) maka dibawah postingan akan muncul 2 kolom lagi. Tapi kalau dibaca pada halaman artikel tidak muncul. Mau saya jelaskan disini, tapi saya tidak begitu mudeng sama CSS, HTML, dan sebangsanya. Daripada salah menjelaskan, kalau Anda ingin membuat seperti ini silahkan dibaca sendiri pada tempatnya yang ngajari saya tadi.

Untuk membuat bentuk dua kolom ini, saya tahu dari bloggerbuster. Tidak cuma ada cara seperti ini, ada juga beberapa tehnik untuk mengedit tampilan blog kita blogspot.

Aslinya warna background dan border-nya tidak ada, cuma saya reka-reka sendiri (sambil agak nekad), e..ternyata bisa juga.

Ini masih mau dicoba-coba lagi, bagaimana kalau mau membuatnya tampil di halaman single juga.

4 komentar:

Anonim mengatakan...

Jolali Sesuk Nek Ketemu Aku Di Ajari Lho Mas

Anonim mengatakan...

Mas,mau tanya nih tentang blog...bagaimana cara menambh halaman pada blogsot?mohon bantuannya mas?soalny saya seorang newbie..baru lahir kedunia blog beberapa jam lalu.

Sadewo mengatakan...

@si kecil: Pijeti sik, lagi tak ajari.
@idi: Blogspot tidak bisa digunakan untuk menambah halaman.

Armand mengatakan...

Info nya bermanfaat nih mas!
Makasih
The Bright Day